Jenis Jenis Saus Pasta

Dari kalian pasti tau apa itu pasta mungkin ada sebagaian yang menggap pasti itu spagheti saja . Memang betul spagheti termasuk pasta tetapi banyak sekali jenis pasta . Seperti bentuk yang panjang seperti mie itu spagheti, memiliki bentuk lurus dan lebar itu fettucini dan masi memiliki bentuk yang lain lagi .

Namun selain memiliki bentuk yang berbeda ternyata pasta juga memiliki varian bumbu yang berbeda juga . Beda bahan beda pula jenis bumbunya namun yang khas di mata indonesia adalah jenis bolognese, Carbonara dan aglio olio . Namun ada beberpa jenis lagi yang mungkin anda belum ketahui . Jadi kali ini kita akan membahas beberapa jenis bumbu pasta .

  1. Alfredo

    Pasta Alfredo biasanya di masak dengan butter, cream yang kental, lada dan garam juga .  rata rata pasta yang di masak dengan alfredo selalu di tambah dengan keju parmesan untuk menambah rasa pada pasta tersebut . Agar keju  menyatu dengan bumbu biasanya pasta tersebut dimasak kembali . Kebanyakan pasta yang di gunakan untuk memasakan alfredo adalah Fettucini .
  2. Marinara

    Pada umumnya pasta marinara kebanyakan digunakan pada pizza . Namun bisa juga untuk pasta dengan campuran bahan tomat, bawang bombay dan minyak zaitun . Agar mendapatakan rasa yang lebih gurih anda juga bisa menambahkan campuran seafood seperti undang atau mungkin anda seorang sultan anda bisa tambahkan lobster .
  3. Pesto

    Pesto merupakan bumbu pasta yang sehat karena menggunakan bahan minyak zaitun yang di umbuh dengna daun basil . Agar mendapat rasa yang asin anda bisa tambahkan keju parmesan untuk rasa yang gurih kemudian aduk dengan pasta yang anda gunakan . Pada umumnya pasta yang digunakan adalah pasta fusilli yang bentuknya spiral .
  4. Aglio olio

    Mungkin sebagaian dari kalian belum begitu mengenal aglio olio walaupun sangat asing di indonesia . Bumbu pasta ini di masak menggunakan minyak zaitun, bawang putih dan untuk menambah cita rasa indonesia anda bisa tambah dengan bubuk cabe . Dan agar mendapat warna yang lebih bagus bisa anda tambah dengan udang  .

Itulah jenis pasta yang harus anda ketahui .

Jenis Roti Yang Terkenal

Mungkin dari sebagian kalian belum semua yang tau jenis jenis roti mungkin yang anda ketahui hanyalah roti tawar dan roti gandum . Dan bahkan ada sebagian orang yang menggap semua roti itu sama hanya beda bentuk saja . Jika anda telusuri lebih dalam lagi ternyata roti memiliki banyak sekali jenis yang mungkin belum anda ketahui .

Roti pada umumnya berasal dari barat kemudian di sebar luaskan hingga ke Indonesia . Roti biasa menjadi menu sarapan di pagi hari yang bisa di lengkapi dengan sawuran atau bisa juga dengan selai . Untuk kali ini kita akan membahas beberpa jenis roti yang mungkin anda belum mengetahuinya .

  1. Muffin

    Roti yang satu ini berasal dari Inggris roti ini memiliki tekstur yang lembut yang biasa di panggang . Roti ini biasa di sajikan di Inggris dengan di tambahkan madu atau selai . Biasanya orang menyajikan roti ini ketika sore hari pada saat tea time .
  2. Baguette

    Roti bagguette merupakan roti yang berasal dari Prancis merupakan salah satu sebutan kota Mode di Prancis . Roti ini memiliki bentuk yang sangat besar dan panjang, dan memiliki tekstur yang keras tetapi sangat renyah jika di makan . Roti ini biasanya di sajikan dengan cara dipangang dengan garlic atau bisa juga dijadikan sebagai sandwich . Orang Prancis biasanya memakannya ketika siang hari .
  3. Croissant

    Roti yang satu ini juga berasal dari Prancis roti ini di buat kenal pada  saat peperangan . Ketika tentara Prancis berhasil mengalahkan tentara Turki . Roti ini memiliki bentuk seperti digulung gulung dan teksturnya tidak terlalu padat . Roti ini biasa di sajikan ketika pagi dengan ditemani secangkir teh atau kopi
  4. Bread Stick

    Berad stick merupakan roti yang berasal dari Itali roti yang satu ini memiliki bentuk seperti stick sesuai dengan namanya . Roti ini biasa di sajikan sebagai menu pembuka pada saat anda makan di restoran . Roti ini mirip seperti chese stick dan sangat cocok sebagai snack .

Itulah beberapa jenis roti yang terkenal di berbagai belahan dunia . Tertarik untuk mencobanya ?